Rabu, 01 Februari 2017

Pengenalan Bootstrap


Assalamualaikum wr.wb
Halo teman-teman semua, pada kesempatan kali ini saya akan memposting materi tentang Apa itu bootstrap dan bagaimana cara menggunakannya. Berikut materinya


LATAR BELAKANG
Bootstrap banyak digemari banyak orang untuk pengembangan web karena lebih cepat dan mudah selain itu juga bersifat gratis. Selain itu dengan menggunakan bootstrap dapat membuat web menjadi responsive

MAKSUD DAN TUJUAN
Karena banyak kelebihan dari bootstrap seperti mudah digunakan, fitur responsive, pendekatan Mobile-pertama dan kompatibilitas browser.

ALAT DAN BAHAN 
  • Laptop
  • Browser
  • Sublime Text 
  • Bootstrap
PENGERTIAN
Bootstrap adalah kerangka front-end gratis untuk pengembangan web lebih cepat dan lebih mudah. Bootstrap termasuk HTML dan CSS desain template berbasis tipografi, bentuk, tombol, tabel, navigasi, kata modal, komidi putar gambar dan banyak plugin JavaScript opsional lainnya, serta Bootstrap juga memberikan Anda kemampuan untuk dengan mudah membuat desain responsif

Mendowload Bootstrap Untuk menggunakan bootstrap anda harus mendownload dulu di  http://getbootstrap.com/getting-started/



Extract File
Setelah selesai men-download bootstrap dilanjutkan dengan meng-extract filenya.

Struktur Bootstrap
Membuat Sebuah file dengan menggunakan Bootstrap
Dibawah ini contoh cara penggunaan bootstrap. MIsalnya dengan nama index.html, file tersebut disimpan dalam satu folder bootstrap-3.3.7-dist. 
Contoh Membuat button


Hasilnya :


 
Referensi :
https://www.codepolitan.com/tutorial/cara-menggunakan-bootstrap-3-untuk-membuat-web 
http://www.w3schools.com/bootstrap/bootstrap_get_started.asp 

Sekian dan Terimakasih

0 komentar:

Posting Komentar