Selasa, 20 Desember 2016
Part 2
Setelah
kemarin membahas sedikit tentang linux, sekarang saya akan
menjelaskan kembali apa itu linux dan bagaimana cara mengistal linux
-
Apa itu Linux?
Kata
linux berasal dari kata linus. Linus merupakan nama pembuatnya yaitu
Linus Torvalds. Linux
merupakan sebuah sistem operasi open soure dimana para penggunanya
dapat mengembangkan perangkat lunaknya secara bebas dan terbuka.
- Apa kelebihan Linux??
-
Bersifat Open Source
-
Aman
-
Tidak ada virus
-
Gratis
-
Jika menggunakan wifi tidak ada kendala
-
Bagaimana cara menginstall linux??
-
Siapkan terlebih dahulu media instalasinya berupa flashdisk, sebelumnya dibuat bootable terlebih dahulu.
-
Lalu masuk ke BIOS, pilih Boot device USB HDD/USB Drive dan letakkan pada bagian paling atas.
-
Klik yang berlogo CD
-
Lalu pilih bahasa, kalau sudah dipilih klik continue
-
Akan muncul kelengkapan yang digunakana untuk menginstal linux, apakah terhubung internet, harddisk dan terhubung kearus listrik. Kemudian klik continue
-
Halaman berikutnya akan ada beberapa pililah. Saya memilih “ Someting Else” Kalau sudah klik continue.
-
Lalu atur partisi. Pertama buat partisiuntuk SWAP, lalu buat partisi lagi untuk system file dan terakhir partisi untuk primary.
-
Kalau sudah selesai Install Now
-
Halaman berikutnya muncul settingan, lalu klik continue
-
Pilih waktu, pilih struktur keyboard lalu klik continue
-
Terakhir, username, password kalau sudah klik continue.
-
Tunggu proses installasinya selesai, setelah proses instalali selesai lalu tekan restart now.
-
Hal – hal apa saja yang harus dilakukan setelah mengistall linux?Setelah selesai melakukan installasi linux ada beberapa hal yang harus kita lakukan, diantaranya:
-
Install apache# apt-get install apache2
-
Install PHP# apt-get install php5 php5-mysql php5-gd php5-json php5-mcrypt php5-xmlrpc php5-cli php5-intl php5-curl php-pear php5-imagick
-
Install MariaDB Server# apt-get install mariadb-server
-
Install PHPMyadmin# apt-get install phpmyadminSetelah selesai kemudian kita meng-Update linux manager
referensi
https://nurimanz.wordpress.com/jenis-linux/
https://id.wikipedia.org/wiki/Linux
http://www.iyungtux.web.id/2015/01/pengertian-dan-definisi-linux.html
http://azril22.blogspot.co.id/2016/01/langkah-langkah-menginstal-linux-mint.html
0 komentar:
Posting Komentar